Agama (Kristen) Kelas 1
Rubrik
Unjuk Kerja “Bersyukur
kepada Tuhan untuk orangtua”
Nama : _____________________________
Kelas : 1
Tanggal : _____________________________
Guru :
|
|||||||||
1
|
2
|
3
|
4
|
5
|
Nilai
|
||||
Isi
buklet
|
Siswa hanya menulis 2 kata doa syukur
kepada Tuhan atas orangtuanya dengan kata-kata/kalimat sendiri.
|
Siswa menulis 4
kata doa syukur kepada Tuhan atas orangtuanya
dengan kata-kata/kalimat sendiri
|
Siswa dapat menulis 6 kata doa syukur kepada Tuhan
atas orangtuanya dengan kata-kata/kalimat sendiri
|
Siswa dapat menulis 8 kata
doa syukur kepada Tuhan atas orangtuanya dengan
kata-kata/kalimat sendiri
|
Siswa dapat menulis 10 kata atau lebih doa syukur kepada Tuhan atas orangtuanya dengan
kata-kata/kalimat sendiri
|
____
|
|||
Kerapihan mewarnai gambar
|
Hasil gambar yang
diwarnai sangat tidak rapi, dan beberapa bagian yang diwarnai melewati
batas-batas garis, kotor dan banyak bekas hapusan.
|
Hasil gambar yang diwarnai
tidak rapi, beberapa bagian yang diwarnai melewati batas-batas garis tetapi
bersih dan tidak banyak bekas
|
.Hasil gambar yang
diwarnai agak rapi, hanya sedikit melewati batas-batas garis, bersih dan
tidak banyak bekas hapusan
|
Hasil gambar yang diwarnai
rapi, tidak melewati batas-batas
garis, bersih dan tidak banyak bekas hapusan
|
Hasil gambar yang diwarnai
sangat, tidak melewati batas-batas
garis, bersih dan tidak ada bekas hapusan
|
____
|
|||
Menterjemahkan gambar
|
Siswa tidak dapat menuliskan satu kalimat tentang
gambar yang diwarnai dengan tidak benar
|
Siswa hampir tidak mampu
menuliskan satu kalimat tentang gambar yang diwarnai dengan benar
|
Siswa cukiup mampu menuliskan satu kalimat tentang
gambar yang diwarnai dengan benar
|
Siswa mampu menuliskan satu kalimat tentang
gambar yang diwarnai dengan benar
|
Siswa sangat mampu menuliskan
satu kalimat atau lebih tentang gambar yang diwarnai dengan sangat benar
|
____
|
|||
|
|
|
T o t a l
|
____
|
Agama Kristen Kls 1
Rubrik Unjuk Kerja : Manfaat Merawat Lingkungan Sebagai
Ciptaan Tuhan
Nama :
_________________________
Kelas :
_________________________
Tanggal :
_________________________
Guru :
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Total
|
No comments:
Post a Comment