Friday, July 8, 2016

lanjutan rubrik agama kristen kelas 1

Agama (Kristen) Kelas 1
Rubrik Unjuk Kerja Bersyukur kepada Tuhan untuk orangtua
Nama          : _____________________________
Kelas          : 1
Tanggal      : _____________________________                                                                                                 
Guru           :


Kriteria
Nilai
1
2
3
4
5
 Nilai
Isi buklet
Siswa hanya menulis 2 kata doa syukur kepada Tuhan atas orangtuanya dengan kata-kata/kalimat sendiri.
Siswa menulis 4 kata doa syukur  kepada Tuhan atas orangtuanya dengan kata-kata/kalimat sendiri
Siswa dapat menulis 6 kata doa syukur  kepada Tuhan atas orangtuanya dengan kata-kata/kalimat sendiri
Siswa dapat menulis 8 kata doa syukur  kepada Tuhan atas orangtuanya dengan kata-kata/kalimat sendiri
Siswa dapat menulis 10 kata atau lebih doa syukur  kepada Tuhan atas orangtuanya dengan kata-kata/kalimat sendiri
____
Kerapihan mewarnai gambar
Hasil gambar yang diwarnai sangat tidak rapi, dan beberapa bagian yang diwarnai melewati batas-batas garis, kotor dan banyak bekas hapusan.
Hasil gambar yang diwarnai tidak rapi, beberapa bagian yang diwarnai melewati batas-batas garis tetapi bersih dan tidak banyak bekas
.Hasil gambar yang diwarnai agak rapi, hanya sedikit melewati batas-batas garis, bersih dan tidak banyak bekas hapusan
Hasil gambar yang diwarnai rapi, tidak  melewati batas-batas garis, bersih dan tidak banyak bekas hapusan
Hasil gambar yang diwarnai sangat, tidak  melewati batas-batas garis, bersih dan tidak ada bekas hapusan
____
Menterjemahkan gambar
Siswa tidak dapat menuliskan satu kalimat tentang gambar yang diwarnai dengan tidak benar
Siswa hampir tidak mampu menuliskan satu kalimat tentang gambar yang diwarnai dengan benar
Siswa cukiup mampu menuliskan satu kalimat tentang gambar yang diwarnai dengan benar
Siswa  mampu menuliskan satu kalimat tentang gambar yang diwarnai dengan benar
Siswa sangat mampu menuliskan satu kalimat atau lebih tentang gambar yang diwarnai dengan sangat benar
____



T o t a l
____




Agama Kristen Kls 1
Rubrik Unjuk Kerja :  Manfaat Merawat Lingkungan Sebagai Ciptaan Tuhan
Nama                   : _________________________
Kelas                   : _________________________
Tanggal               : _________________________                                                                                                                                                                                      
Guru                   :



Kriteria
Nilai
1
2
3
4
5
 Konsep
Siswa tidak memiliki konsep yang benar tentang manfaat merawat lingkungan sebagai ciptaan Tuhan
Siswa kurang memiliki konsep yang benar tentang manfaat merawat lingkungan sebagai ciptaan Tuhan
Siswa cukup memiliki konsep yang benar tentang manfaat merawat lingkungan sebagai ciptaan Tuhan
Siswa  memiliki konsep yang benar tentang manfaat merawat lingkungan sebagai ciptaan Tuhan
Siswa  memiliki konsep yang sangat benar  tentang manfaat merawat lingkungan sebagai ciptaan Tuhan
_______
Pemahaman
Siswa tidak mempunyai pemahaman yang benar sehingga tidak mampu menjawab pertanyaan dengan benar
Siswa kurang mempunyai pemahaman yang benar sehingga kurang mampu  menjawab pertanyaan dengan benar
Siswa cukup mempunyai pemahaman yang benar sehingga cukup mampu menjawab pertanyaan dengan benar
Siswa mempunyai pemahaman yang benar sehingga mampu  menjawab pertanyaan dengan benar
Siswa sangat mampu memahami  sehingga sangat mampu menjawab pertanyaan dengan benar
______
Analisa Gambar
Siswa tidak  mampu menganalisa gambar sehingga tidak dapat  membedakan  4  gambar dengan benar.
Siswa kurang mampu menganalisa gambar dengan  membedakan 1 dari 4  gambar dengan benar.
Siswa cukup mampu menganalisa gambar dengan  membedakan 2 dari 4  gambar dengan benar.
Siswa mampu menganalisa gambar dengan  membedakan 3 dari 4  gambar dengan benar.
Siswa mampu menganalisa gambar dengan  membedakani 4  gambar dengan benar.
_____
Kerapihan dan Kreatifitas
Siswa  tidak rapi dan tidak kreatif dalam memberi warna pada gambar.
Siswa  kurang rapi dan kurang  kreatif dalam memberi warna pada gambar.
Siswa  cukuprapi dan cukup kreatif dalam memberi warna pada gambar.
Siswa  mampu  rapi dan kreatif dalam memberi warna pada gambar.
Siswa   sangat api dan sangat  kreatif dalam memberi warna pada gambar.
_____
Perilaku
Siswa tidak mampu berperilaku  baik di kelas
Siswa kurang mampu berperilaku baik d kelas
Siswa cukup mampu berperilaku baik di kelas
Siswa mampu  berperilaku baik di kelas .
Siswa sangat mampu berperilaku baik di kelas.
____
                                                                                                                                         Total                     

No comments:

Post a Comment